Beasiswa Pendidikan
Jawa Tengah
Donasi Akan Terus Mengalir Untuk Penghafal Al-Qur'an
Mari Bersama Apresiasi Santri Berprestasi
Dukung pendidikan mereka hari ini, lahirkan generasi unggul untuk masa depan umat dan bangsa.
Pendidikan adalah kunci lahirnya peradaban.
Ia bukan sekadar proses belajar, tetapi tuntunan untuk menumbuhkan potensi anak agar tumbuh sebagai manusia berilmu, berakhlak, dan bermanfaat bagi masyarakat.
Rasulullah ﷺ bersabda:
“Barang siapa menginginkan akhirat, hendaklah ia menguasai ilmu. Dan barang siapa yang menginginkan dunia dan akhirat, hendaklah ia menguasai ilmu.”
(HR. Ahmad)
Melalui Program Beasiswa Pendidikan Mencetak Generasi Unggul, kami mengajak Anda untuk mengapresiasi perjuangan para santri berprestasi. Apresiasi ini diharapkan menjadi penyemangat agar mereka terus tumbuh, berkembang, dan memberi kontribusi terbaik bagi negeri.
Dengan berpartisipasi dalam program ini, Anda turut:
Setiap donasi yang Anda salurkan adalah ikhtiar kebaikan sekaligus investasi pahala yang insyaAllah bernilai di dunia dan akhirat.
Mari bersama-sama menjadi bagian dari perjalanan para santri. Apresiasi Anda hari ini bisa menjadi pelita semangat bagi masa depan mereka, dengan cara berikut:
Semoga setiap kebaikan yang Anda titipkan
menjadi keberkahan hidup,
serta mengalir sebagai amal jariyah yang terus bernilai.
Jazakumullahu khairan katsiran atas kepercayaan dan kebaikan Anda.