Lembaga Wakaf dan Kemanusiaan Baitul Maal ANDA - Sedekah Untuk Anak Yatim

Sadarkah Kita Bahwa hari ini, masih banyak Yatim, dan Penghafal Al-Quran yang hidupnya belum seberuntung Kita.Sudah tahu kan Mereka yang begitu istimewa di mata Rasulullah, tapi hari ini masih banyak yang hidup tak layak.

Sedekah Untuk Anak Yatim

Sedekah Untuk Anak Yatim Dhuafa

Lokasi Donasi Seluruh Indonesia

Sampai dengan Tanpa Batas Waktu



Bantu sebarkan program ini melalui sosial media

Sadarkah Kita Bahwa hari ini, masih banyak Yatim, yang hidupnya belum seberuntung Kita. Sudah tahu kan Mereka yang begitu istimewa di mata Rasulullah, tapi hari ini masih banyak yang hidup tak layak.

Deskripsi Program

Pandemi Covid-19 telah mengakibatkan banyak perubahan di berbagai aspek kehidupan saat ini, termasuk bagi anak-anak. Selain adanya ketakutan akan terpapar Covid-19, anak-anak juga kerap berpotensi kehilangan orang-orang terdekat mereka yang meninggal akibat Covid-19. Hal ini membuat banyak anak akhirnya harus menjadi anak yatim, piatu dan yatim piatu.

Serangan Covid-19 tak pandang bulu. Virus jahat ini tidak hanya merenggut nyawa para orangtua dan lansia, tetapi juga menyebabkan anak-anak tiba-tiba harus kehilangan keluarganya. Di berbagai daerah, tidak sedikit anak-anak menjadi yatim piatu karena kedua orangtuanya meninggal dunia usai terpapar Covid-19.

Di tengah ancaman Covid-19 di Indonesia yang masih memburuk dan angka kematian pasien yang masih meningkat, kita bisa melihat kemungkinan jumlah anak yang kehilangan ayah atau ibunya, atau bahkan keduanya semakin bertambah dan meresahkan.

Berdasarkan data dari Satgas Penanganan Covid-19 per 20 Juli 2021 diketahui ada 11.045 anak menjadi yatim piatu, yatim atau piatu

Mari kita menjadi bagian yang peduli kepada nasib Anak Yatim yang kehilangan orang tuanya karena terpapar Covid-19

Salah Satu Keutamaan peduli dengan nasib anak Yatim adalah Allah SWT Akan Memberikan Pertolongan dan Menjadi Teman Dekat Rasulullah di Surga.

Menolong anak-anak yatim dalam berbagai bentuk kepedulian nyata merupakan ibadah yang akan mendatangkan pertolongan Allah. “Barangsiapa yang menghilangkan kesusahan orang mukmin di dunia maka Allah akan menghilangkan kesusahannya di dunia dan akhirat. Barangsiapa yang meringankan kesulitan orang mukmin di dunia maka Allah akan meringankan kesulitannya di dunia dan akhirat. Dan barangsiapa yang menutupi aib orang muslim maka Allah akan menutupi aibnya di akhirat. Allah akan menolong hamba-Nya selama hamba itu menolong saudaranya. (HR. Muslim dan Ashhabus Sunan dari Abu Hurairah).

"Barang siapa diantara kalian yang menyayangi dan menyantuni anak yatim, akan sangat dekat di akhirat dengan ROSULULLAH seperti 2 jari yang berdampingan"

Keutamaan lainnya bisa Anda lihat lewat link ini Keutamaan Menyantuni Anak Yatim

Jangan lewatkan kesempatan besar baramal sholih dan berikan yang terbaik bagi anak yatim dan dhuafa

Jangan Sampai Kesempatan ini Terlewat.  Segera Siapkan Donasi terbaikmu untuk anak yatim.

Semoga Allah mudahkan semua urusan Sahabat

anak yatim 1

 

Anak Yatim 2

 

Anak Yatim 3

 

 Donasi Via WhatsApp

 

 
 

Donatur Penerimaan Lain

Donatur Online Fundraising

Bantu sebarkan program ini dengan menjadi Fundraiser (penyebar amal baik)

atau Anda bisa membantu menyebarkan kebaikan

Sosial media terkait program