

Sempurnakan puasa Ramadhan kamu dengan menunaikan Zakat Fitrah di Rumah Yatim Indonesia!
Yuk Tunaikan Zakat Fitrah sekarang juga di Rumah Yatim Indonesia bisa !
Sahabat, jangan sampai perjuangan kita mengisi Ramadhan dengan berbagai Amal Sholeh ini menjadi sia-sia gara-gara LUPA TIDAK BAYAR ZAKAT FITRAH yang nilainya tidak seberapa besar.
Dari Ibnu Abbas radhiallahu ‘anhuma ia berkata:
“Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam mewajibkan zakat fitrah sebagai penyuci bagi orang yang berpuasa dari perbuatan yg sia-sia dan kata-kata kotor serta sebagai pemberian makanan untuk orang-orang miskin.” (HR. Abu Daud dan Ibnu Majah)
MENUNAIKAN ZAKAT FITRAH, ini adalah AMALAN WAJIB bagi setiap Jiwa yang hidup sebelum 1 Syawal / Akhir Ramadahan, dari mulai bayi, anak-anak, remaja, pemuda sampai kakek nenek, laki-laki dan perempuan. Wajib Dibayarkan sekali dalam 1 tahun mulai awal Ramdahan hingga batas Akhir Ramadhan. Berupa 2,5 kg Beras atau senilai Rp.40.000,-
Lakukan segera ketika saatnya tiba, Jangan sampai terlupa karena ini adalah sarana PENSUCIAN JIWA KITA. BAYAR ZAKAT FITRAH Rp.40.000,- per Jiwa.